Tafsir Surah

75Al-Qiyamah - القيٰمة

Ayat ke-34

X
Daftar Surah
Terakhir Dibaca Belum Ada. Click pada simbol ✓ untuk menandai.
Audio Murottal
Tentang QuranWeb
Github
Ke ayat

اَوْلٰى لَكَ فَاَوْلٰىۙ34

Celakalah kamu! Maka celakalah!

Tafsir Kemenag

Ayat ini menegaskan bahwa dengan nada mengancam, Allah mengingatkan orang kafir akan kedatangan kecelakaan baginya. Ucapan ini berarti suatu ancaman dan peringatan keras. Merekalah yang paling patut dan pantas menerima siksaan. Orang Arab mengucapkan kalimat itu kepada seseorang yang mengerjakan perbuatan tercela.
Sumber:
Aplikasi Quran Kementrian Agama Republik Indonesia